Sabtu, 23 Juli 2011

Cara ROOTING Samsung Galaxy Mini

Pengertian Rooting
Root berarti mengupdate ROM Handphone Android misal Handphone Motorola Milestone atau Xperia X10 dengan ROM yang telah dimodifikasi. Kalau di iPhone kita mengenal istilah JailBreak, maka di Handphone Android kita mengenal istilah Root atau Rooting.

Dengan melakukan Root atau Rooting Adroid maka Anda bisa memberikan kekuatan baru ke Ponsel Android yang, contoh sederhananya adalah anda bisa menginstal Aplikasi di SD Card (meski fitur ini telah ada di Android 2.2 Froyo), terus anda bisa mengganti Theme Handphone Android, sampai kepada fitur-fitur lainnya yang bisa membuat handphone Android kamu lebih powerfull.


Apakah proses Root atau Rooting bisa menghilangkan Garansi?
Yups… seperti juga JailBreak iPhone, maka proses Root/Rooting ini bisa menghilangkan garansi, jadi kalau anda mengalami kegagalan dalam proses rooting resiko ditanggung oleh anda sendiri.


Cara Rooting
Berikut cara root samsung galaxy mini dengan superoneclick.
Yang anda butuhkan:
  1. Kabel data/micro usb, bawaanya si mini (bisa pake punya blackberry atau nokia)
  2. Battrei udah terisi penuuh..
  3. Install kies nya dulu di komputer

Langkah-langkah:
  1. Kies harus udah diinstall yah
  2. Setting si mini ke adb mode (caranya masuk setting>applications>Development>centang USB debugging)
  3. Colok ke komputer dan tunggu sampe drivernya sudah terinstall semua
  4. Kemudian jalankan SuperOneClick.exe (yang telah anda download tadi) lalu pilih root
  5. Selesai 
 Download SuperOneClick

0 komentar:

Posting Komentar