Warnet Tempat Nongkrong

Disinilah jika ada ide saya curahkan melalui blog atau tulisan, yang sengaja diarsipkan dan saya sharing, semoga bermanfaat! Amien...

My Office

Diruangan inilah semua ide untuk berbisnis dituangkan, kreativitas, integritas dan loyalitas dapat diuji di sini.

The Man Behind The Keyboard

Inilah orang yang berada di belakang blog ini.

My Hobby

Bermanin bilyard... salah satu hobi saya untuk melepaskan kejenuhan.

Korban Amarah

Jangan pernah meniru satu ini, jika anda sedang marah dan kesal.

Minggu, 03 Juni 2012

Perbedaan Mendasar Orang Kaya dengan Orang Pintar


Kadang-kadang saya berpikir kenapa orang pintar banyak yang gagal? Hmm…. penasaran karena baru kali ini saya sadar kalau saya itu pintar.

Anda juga kemungkinan orang pintar loh…! ga percaya? buktikan sendiri dengan membaca tulisan di bawah ini !

Waktu di kaskus saya melihat thread ini, ini menyadarkan saya betapa pintarnya diriku. Ini tujuh perbedaan dasar antara orang kaya dan orang pintar. Anda termasuk yang mana?